Minggu, 01 April 2012

Susun barisan

Jumlah peserta 4-6 org/group. jumlah group sebaiknya >2.

Cara permainan:

  • Bagi group secara acak dan sebisa mungkin sesama peserta tidak saling mengenal

  • Peserta/ group harus mendengarkan instruksi dari pemandu acara

  • Peserta segera membentuk barisan secara berurut sesuai dengan instruksi pemandu acara


Contoh instruksi:

- susun barisan berdasarkan urutan umur yang paling tua...

(peserta harus menanyakan usia peserta lainnya yang masih dalam satu group, dan membentuk barisan secara berurutan dari peserta paling tua sampai yang termuda)

- susun barisan berdasarkan baju yang paling rapi
- susun barisan berdasarkan yang paling manis. (pada berebut kali yee.......)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar